by Chery Jakarta | Jul 1, 2023 | Berita, Teknologi
Chery Omoda 5 hadir sebagai pesaing baru di kelompok mobil SUV crossover premium 1.500 cc, mencoba untuk bersaing dengan Honda HR-V, Hyundai Creta, Wuling Alves, atau Suzuki Grand Vitara. Mobil SUV ini pertama kali dikenalkan pada gelaran Indonesia International Motor...